Puyuh lokal atau puyuh afkir merupakan puyuh petelur yang sudah tidak produktif. Usia puyuh afkir diatas 12 bulan.
Daging puyuh afkir gurih dengan tekstur keras, biasa dijual di warung makan, ukuran lebih kecil dibanding puyuh premium malon.
Produk puyuh reguler yang biasa dipakai warung makan
Tekstur lebih keras
Rasa khas
Cocok diolah ke berbagai macam olahan
Menu favorit di warung lesehan
Harga lebih terjangkau
Kandungan daging puyuh
Kaya protein: Daging puyuh mengandung protein yang tinggi, yang penting bagi pertumbuhan dan perbaikan sel.
Rendah lemak: Daging puyuh memiliki kandungan lemak yang rendah, sehingga cocok bagi mereka yang ingin menjaga berat badan atau mengontrol kadar lemak dalam diet.
Sumber vitamin dan mineral: Daging puyuh mengandung vitamin B12, dan zat besi, yang dapat membantu memenuhi kebutuhan harian tubuh akan vitamin dan mineral.
Mudah Diolah: Daging puyuh dapat diolah dalam berbagai cara, seperti dipanggang, dibakar, atau dicampur dalam masakan.
Harga terjangkau: Daging puyuh relatif lebih murah dibandingkan daging lain, sehingga dapat diakses oleh banyak orang.